Kalau batuk pasti terasa tidak nyaman sekali karena bisa membuat badan jadi demam dan juga akan sakit di tenggorokan apalagi kalau batuknya adalah batuk kering pasti lebih menyakitkan lagi. Jika yang dialami itu batuk kering maka obatnya adalah obat batuk Actifed, obat ini terkenal mujarab sekali karena dengan rutin konsumsi obat ini pasti batuk keringnya akan cepat reda. Kalau ada alergi obat pastinya akan memilih obat yang mau dikonsumsi. Tetapi khusus obat ini aman sekali sebab obat ini tidak akan menimbulkan alergi jadi kalau alergi obat juga aman mengonsumsinya.
4 Penyebab Utama Mengalami Batuk Kering
Jenis batuk itu ada banyak dan salah satunya batuk kering, kalau mengalami batuk yang tidak berdahak alias kering ini rasanya benar-benar tidak nyaman. Agar tidak merasakan sakitnya batuk ini maka harus bisa tahu penyebabnya dan penyebabnya ada di bawah ini.
- Infeksi Virus
Batuk kering bisa jadi karena infeksi virus, memang segala jenis batuk itu awalnya karena virus makanya harus dapat menjaga kesehatan badan agar tidak mudah terserang virus tersebut. Kalau ingin tubuhnya tidak terserang virus maka perbaiki kekebalan tubuh saja, sebab awal mula terserang virus karena tubuh yang kekebalannya kurang bagus. Agar kekebalan tubuhnya bisa bagus maka perlu sekali mengonsumsi suplemen atau bisa juga dengan mengonsumsi makanan yang penuh dengan nutrisi.
- Mengalami Alergi
Alergi juga akan memicu batuk kering, biasanya alergi tersebut bisa alergi serbuk bunga yang nantinya menyebabkan iritasi pada hidung dan mata. Kalau serbuk sari ini sampai masuk ke tenggorokan barulah batuk kering terjadi, kalau batuk karena alergi ini tidak demam makanya sulit mengenali penyebab batuknya. Jika memang batuknya karena alergi tersebut maka cobalah obat batuk Actifed saja karena obat ini tidak ada pengaruhnya dengan kondisi tubuh yang alergi.
· Terkena Polusi Udara
Polusi udara seperti asap rokok dan asap kendaraan bisa jadi penyebab utama seseorang batuk-batuk, polusi udara ini akan menyebabkan iritasi yang terjadi di bagian tenggorokan. Kalau iritasinya ringan pasti batuknya hanya sekali atau dua kali saja tetapi kalau parah batuknya bisa berkali-kali. Kalau parah meskipun sudah tidak terkena polusi tetap saja akan batuk, makanya perlu sekali pakai masker agar tidak terkena polusi tersebut.
· Refluks Asam Lambung
Gangguan asam lambung atau GERD juga menyebabkan terjadinya batuk, tetapi itu terjadi kalau asam lambungnya naik sampai tenggorokan. Kalau asam sampai mencapai tenggorokan maka terjadi iritasi dan juga menyebabkan rasa yang tidak nyaman dan akhirnya akan batuk. Agar asam lambung ini tidak naik maka posisi tubuhnya waktu tidur harus yang benar, posisi kepala harus lebih tinggi dari pada badan. Selain itu perlu juga minum obat batuk Actifed agar batuknya reda.
Kelompok Yang Beresiko Mengonsumsi Obat Batuk Actifed
Obat yang memang bagus untuk batuk adalah Actifed tetapi kalau ada yang mau minum harus tahu dulu kondisi tubuhnya apakah ada penyakit lainnya selain batuk tersebut. Kalau memang ada penyakit seperti gangguan ginjal, diabetes, fungsi hati, Hipertensi dan juga penyakit jantung maka jangan minum obat batuk Actifed. Sebab ditakutkan akan menyebabkan penyakitnya bisa parah.
Ingin berkonsultasi dengan dokter tentang batuk kering? Unduh aplikasi Lifepack. Aplikasi tebus obat, terbaik tanpa antri. Tersedia di Google Play Store dan App Store.